Angkatan Laut Indonesia Jadi yang Terkuat ke-2 di Asia dan ke-4 di Dunia

Angkatan Laut Indonesia Jadi yang Terkuat ke-2 di Asia dan  ke-4 di Dunia

Ilustrasi kapal perang angkatan laut-hasan-cilingir-pixabay.com

Secara keseluruhan, pencapaian Indonesia sebagai kekuatan angkatan laut kedua di Asia dan keempat di dunia adalah sinyal positif dalam upaya pertahanan nasional.

Penambahan dan modernisasi armada dapat mempersiapkan Indonesia untuk lebih berperan dalam kerjasama regional serta menjaga keamanan maritime di kawasan yang sangat penting ini.

BACA JUGA:Kim Bum Bintangi Tanah Air Kedua, Kisah Perjuangan Tentara Jepang Membela Indonesia

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: https://www.wdmmw.org/