Ide Masakan dari Sosis, Berikut Resepnya
Hidangan sosis asam pedas dengan sayur selada dibawahnya -- Instagram/@julieromzi
1. Campur semua bahan saus dalam panci kecil, masak hingga mendidih dan mengental.
2. Koreksi rasa, lalu masukkan potongan sosis ke dalam saus.
3. Aduk rata hingga sosis terbalut saus teriyaki. Sajikan selagi hangat.
Dengan resep-resep di atas, Anda tidak perlu bingung lagi saat ingin menyajikan hidangan berbahan dasar sosis. Praktis, lezat, dan cocok untuk segala suasana! Selamat mencoba!
BACA JUGA:Ternyata Ini Alasan Kenapa Sosis Indomaret Viral di TikTok
BACA JUGA:Cara Mudah Membuat Sosis dengan Berbagai Formulasi Tepung dan Jenis Bahan Tambahan Pangan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: