5 Jalan Tol Tersibuk di Indonesia, Tembus Pendapatan 26 M Per Kilometernya

5 Jalan Tol Tersibuk di Indonesia, Tembus Pendapatan 26 M Per Kilometernya

Ilustrasi suasana i jalan tol tersibuk di Indonesia-pexels-pixabay.com

BACA JUGA:5 Manfaat Buah Nangka, dari Jantung hingga Bantu Turunkan Gula Darah

BACA JUGA:Klasemen BRI Liga 1 2024 Pekan 9, Persib dan Borneo Naik, Bali United di Pucuk

Jalan tol ini sangat penting karena tidak hanya menghubungkan berbagai wilayah di Jakarta Selatan, tapi juga merupakan rute utama bagi mobil yang menuju Bandara Soekarno Hatta tanpa melalui pusat kota.

3. JORR W2 Utara

Jalan tol berikutnya adalah Jalan Tol Lingkar Barat II atau yang dikenal dengan nama JORR W2 Utara. Jalan tol ini memiliki panjang 7,87 kilometer dan menghubungkan Jakarta Barat dan Ciledug, dengan pendapatan per kilometer sebesar Rp 23,2 miliar.

Jalan tol ini merupakan bagian dari jaringan jalan tol lingkar luar Jakarta dan membantu mengurangi kemacetan di jalan-jalan utama kota dengan menyediakan rute alternatif bagi kendaraan yang ingin melewati Jakarta tanpa harus masuk ke pusat kota.

4. JORR W1

Jalan tol JORR W1 sepanjang 8,65 km, jalan tol utama di Jakarta Barat, dapat menghasilkan pendapatan sebesar Rp 21,45 miliar per kilometer.

Jalan tol ini menghubungkan Jakarta Barat dengan wilayah lain di Indonesia dan merupakan bagian dari Jalan Tol Lingkar Luar Jakarta, yang berfungsi untuk memperlancar lalu lintas di wilayah barat ibukota.

5. Bogor Ring Road

Jalan tol ini menghubungkan Jagorawi, Bogor dan daerah sekitarnya. Jalan sepanjang 11 kilometer ini dapat menghasilkan pendapatan sebesar Rp 199 miliar per kilometer.

Jalan Tol Bogor Ring Road merupakan jalan penting yang menghubungkan Kabupaten Bogor dengan Jalan Tol Jagorawi, rute utama bagi kendaraan yang melakukan perjalanan dari dan ke Jakarta.

Itulah beberapa jalan tol tersibuk dengan pendapatan terbesar di Indonesia.

BACA JUGA:Rekomendasi Hp Oppo RAM 4GB Murah Tapi Masih Unggul di 2024

BACA JUGA:Timnas Indonesia U17 Lolos ke Putaran Final Piala Asia U17 2025 Menimbulkan Kontroversi di Mata Netizen

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: