Buat Kamu yang Susah Tidur, Atasi Insomnia Melalui 5 Langkah Ampuh Ini

Buat Kamu yang Susah Tidur, Atasi Insomnia Melalui 5 Langkah Ampuh Ini

Potret orang yang merasakan insomnia-freepik/@tirachardz-

INFORADAR.ID – Berikut merupakan beberapa hal yang bisa dilakukan bagi kamu yang kerap kali mengalami insomnia.

Insomnia adalah penyakit yang menyebabkan pasien sulit tidur atau kurang tidur, meskipun memiliki cukup waktu untuk melakukannya.

Gangguan insomnia ini tentunya dapat mempengaruhi pada aktivitas pribadi pada keesokan harinya, karena tidak memiliki waktu yang cukup untuk istirahat.

Durasi tidur yang ideal dan kualitas tidur yang baik sangat mempengaruhi kesehatan tubuh dan kualitas hidup seseorang.

Secara umum, waktu tidur yang ideal untuk orang dewasa adalah 7-8 jam setiap malamnya yang sudah terhitung sangat pas.

BACA JUGA:4 Alasan Kenapa Kamu Mengalami Mimpi Buruk Saat Tidur, Ternyata Ini Penyebabnya

BACA JUGA:Jadwal Siaran dan Live Streaming Indonesia vs Australia


Potret orang yang sedang tidur posisi miring-pixabay/@Claudio_Scott-

Gangguan insomnia ini harus segera ditangani agar kondisi tubuh bisa kembali ke dalam keadaan yang normal, sehingga kembali ke pola tidur yang sehat.

Untuk menghentikan gangguan insomnia itu, kamu bisa memperhatikan beberapa hal berikut ini, seperti:

1. Meminum Susu Hangat/Teh Herbal Sebelum Tidur

ini akan membantu kamu merasa lebih tenang dan membuat kulit tetap sehat dan cantik jika rutin meminum susu dan teh herbal sebelum tidur.

Tidak hanya itu, dengan rutin meminum itu juga akan membuat stres akan berkurang, sehingga akan membuat kamu merasa tenang dan nyaman.

2. Melakukan Aktivitas Santai

Melakukan aktivitas yang santai ini akan sangat berguna untuk menenangkan diri, seperti membaca buku yang selain bermanfaat untuk menambah wawasan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: