12 Rekomendasi Film yang Bikin Kamu Bisa Lebih Upgrade Diri

12 Rekomendasi Film yang Bikin Kamu Bisa Lebih Upgrade Diri

Potret rekomendasi film untuk upgrade diri.-berbagai sumber.-

Film biografi tentang Margaret Thatcher, Perdana Menteri Inggris pertama yang perempuan. Film ini menggambarkan perjalanan politiknya dan kepemimpinannya yang tegas dalam menghadapi tantangan ekonomi dan politik di Britania Raya.

THE KING'S SPEECH

Film ini mengisahkan kisah nyata dari Raja George VI dari Inggris, yang memiliki kesulitan dalam berbicara di depan publik karena gangguan bicara yang disebut stammer. 

Dia kemudian bekerja sama dengan seorang terapis logopedi untuk mengatasi hambatan tersebut, dan akhirnya memberikan pidato yang menginspirasi selama Perang Dunia II.

THE GREAT DEBATERS

Film ini mengisahkan kisah nyata dari tim debat Afrika-Amerika di Wiley College pada tahun 1930-an. Di bawah bimbingan seorang profesor yang inspiratif, tim ini menantang presepsi rasial dan membuktikan kemampuan mereka dalam berbicara di depan publik.

THANK YOU FOR SMOKING

Sebuah film satir tentang seorang juru bicara perusahaan tembakau yang mahir dalam membela produknya di hadapan publik dan media. 

Film ini menyoroti keahlian dalam berbicara di depan umum, terutama dalam konteks industri yang kontroversial.

Itulah merupakan beberapa rekomendasi film yang bisa kamu tonton untuk mengisi waktu luang kamu sekaligus agar diri kamu bisa lebih terupgrade.(*)

BACA JUGA:Rugi Bandar, 7 Film Indonesia Ini Habiskan Budget Miliaran Tapi Gak Laku di Bioskop, Apa Saja? Cek di Sini

BACA JUGA:Tau Gak Lur, Masyarakat Adat Banten Membawa Padi Sambil Bergoyang? Yuk Intip Uniknya Kesenian Rengkong

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: