4 Waktu yang Tepat untuk Olahraga Saat Berpuasa, Kalori Jadi Terbakar Lebih Banyak
4 Waktu yang Tepat untuk Olahraga Saat Berpuasa, Kalori Ternakar Lebih Banyak--freepik
INFORADAR.ID - Berikut ini adalah waktu yang tepat untuk berolahraga saat berpuasa.
Berpuasa tak jadi halangan untuk melakukan olahraga, namun agar pembakaran lemak maksimal kamu harus memperhatikan waktunya.
Seperti yang kita ketahui di Indonesia puasa membutuhkan waktu 13-14 jam tentu tubuh akan merasa kekurangan energi, maka penting untuk menentukan waktu berolahraga yang tepat agar tubub tetap bugar.
Simak artikel ini sampai habis untuk mengetahui tips berolahraga saat berpuasa.
Waktu Berolahraga Saat Puasa
1. Sebelum Sahur
waktu yang tepat untuk olahraga saat puasa, yaitu sebelum sahur, sebelum berbuka, setelah berbuka, atau sebelum tidur.
BACA JUGA:Puasa Tapi Tetap Diet? Ini 10 Menu Berpuka Puasa Agar Tubuh Tak Lemas
2. Sebelum Buka Puasa
Anda juga bisa memanfaatkan waktu singkat sekitar 30 menit sebelum berbuka puasa untuk berolahraga. Anda dapat melakukan jalan santai atau bersepeda dengan jarak sedang. Jika dilakukan secara rutin, aktivitas ini akan membuat tubuh lebih bugar.
3. Setelah Buka Puasa
Apabila ingin berolahraga saat berbuka, tunggulah sampai makanan tercerna dengan baik. Atau, Anda juga bisa berbuka dengan makanan ringan, kemudian mengonsumsi makanan berat setelah berolahraga.
BACA JUGA:8 Rekomendasi Wisata Ramadhan Murah yang Cocok untuk Ngabuburit
4. Sebelum Tidur
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: