Sering Mengalami Iritasi pada Kulit Wajah? Jangan Bingung, Ikuti Langkah Ampuh Berikut Ini
Potret seseorang perempuan yang memiliki iritasi pada wajahnya.-@freepik-
Basuhlah dengan lembut dan seka kulit menggunakan handuk khusus dengan memiliki permukaanya yang lembut agar wajah kamu bisa terjaga dengan baik.
3. Gunakan Pelembab Wajah
Gunakanlah pelembab yang sesuai dengan jenis kulit kamu secara teratur dan hal yang paling penting adalah kamu harus memilih pelembap yang tidak mengandung bahan iritan atau pewangi yang berlebih.
4. Hindari Paparan Panas Berlebihan
Hindari air panas untuk mandi atau mencuci muka karena jika kamu menggunakan air panas untuk itu, maka hal itu dapat mengeringkan kulit wajah kamu.
Untuk menghindari hal itu, kamu bisa menggunakan air hangat dan selain itu juga, kamu bisa membatasi waktu mandi dan mencuci muka.
5. Hindari Kontak dengan Bahan Kimia
Lindungi kulit dari kontak dengan bahan kimia agresif seperti deterjen yang kuat dan pembersih rumah tangga.
Selain itu juga, hindari penggunaan produk dengan memiliki bahan kimia yang tinggi atau dengan bahan keras yang dapat menjadi pemicu iritasi pada wajah.
Gunakanlah bahan yang alami untuk mengatasi kulit yang iritasi ini, seperti lidah buaya atau minyak kelapa untuk membantu meredakan iritasi pada kulit.
6. Konsultasikan dengan Dokter Kulit
Jika iritasi tidak membaik atau memburuk, segera konsultasikan dengan dokter kulit untuk mendapatkan diagnosis dan pengobatan yang tepat.
Itu merupakan beberapa langkah yang bisa kamu gunakan untuk menjaga kulit wajah kamu dari iritasi kulit, sehingga bisa menjadi salah satu antisipasi bagi diri kamu agar bisa menghindari hal itu.
Waspadai perubahan dan reaksi kulit terhadap produk baru dan sesuaikan perawatan kulit kamu dengan kebutuhan spesifik kulit kamu agar terhindar dari iritasi kulit wajah.(*)
BACA JUGA:Jangan Salah Pakai, Inilah Jenis-jenis Masker Wajah dan Manfaatnya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: