Kamu Ingin Punya Otak yang Pintar? Konsumsi 5 Jenis Makanan Ini, Dijamin Otak Kamu Jadi Encer

Kamu Ingin Punya Otak yang Pintar? Konsumsi 5 Jenis Makanan Ini, Dijamin Otak Kamu Jadi Encer

potret makanan sehata untuk sarapan.-pixabay/@StockSnap-

INFORADAR.ID – Dengan mengonsumsi 5 jenis makanan ini, kamu akan menjadi orang yang pintar dan otak kamu akan menjadi lebih encer. 

Makanan menjadi salah satu kebutuhan bagi kita untuk terus dalam keadaan sehat dan ternutrisi, sehingga kita harus memilah makanan yang sehat.

Makanan yang sehat ini adalah makanan yang memenuhi 4 sehat 5 sempurna, di mana makanan yang ada dilamanya sudah memiliki gizi yang sempurna berupa protein, karbohidrat, lemak, mineral yang di dalamnya terdiri dari makanan pokok, sayur, lauk-pauk dan buah-buahan.

Makan akan mempengaruhi terhadap kesehatan tubuh kita dan juga keberkembangan pemikiran kita di mana fungsi makanan yang dapat memberikan nutrisi ke dalam otak untuk mencerna beragam masalah yang tengah dihadapi, terutama pada pembelajaran.

Untuk menjadi seorang yang berpengetahuan dan memiliki otak pintar, terdapat beberapa makanan yang bisa membuat otak kita untuk bisa berpikir dengan jernih, sehingga mendorong kita untuk memiliki otak yang pintar.

BACA JUGA:Kamu Harus Tahu! Ini Dia 5 Akibat Jika Kamu Malas Mandi

Adapun terdapat beberapa makanan yang mampu mendorong agar otak kita pintar, sebagaimana yang dilansir inforadar.id dari @sylviaherlina, sebagai berikut:

1. Ikan Berlemak

Konsumsilah ikan yang mengandung asam lemak omega 3 yang sangat penting bagi kesehatan otak kita, di mana omega 3 itu dapat memelihara jaringan otak, meningkatkan fungsi kognitif dan memelihara jaringan otak.

Adanya jenis omega 3 berupa DHA (Asam Docosahexaenoic) yang sangat penting bagi kesehatan otak kita. Ikan yang memiliki omega 3 ini seperti ikan salmon, trout atau sarden.

2. Buah dan Sayuran Berwarna cerah

Konsumsilah buah dan sayur yang memiliki kandungan antioksidan tinggi berupa vitamin C dan vitamin E. 

Antioksindan yang terkandung di dalam buah dan sayur itu dapat membantu melindungi otak dari kerusakan oksidatif yang bisa merusak sel-sel otak.

Adanya jenis buah-buahan dan sayuran yang mengandung kandungan antioksidan berupa bitamin C dan E, seperti blueberry, strawberry, wortel dan bayam. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: