Mudik Gratis BUMN 2025: Cara Daftar, Moda Transportasi, dan Kota Tujuan

Mudik gratis bersama BUMN [email protected]
Pendaftaran: Melalui situs resmi https://mudik.jasaraharja.co.id hingga 17 Maret 2025.
Syarat
- Memiliki sepeda motor dengan STNK aktif.
- Pajak kendaraan masih berlaku.
- Memiliki KTP dan SIM C aktif.
- Pendaftar dan peserta harus berasal dari satu Kartu Keluarga (KK).
- Satu pendaftar maksimal 4 orang dewasa.
- Tidak boleh mendaftar di lebih dari satu BUMN.
3. PT Dahana
Moda: Bus.
Tanggal Keberangkatan: 27 Maret 2025.
Titik Kumpul: Bale Dahana Subang, Gelora Bung Karno Jakarta, dan Gedung Sate Bandung.
Pendaftaran: Melalui link https://bit.ly/MudikAmanSampaiTujuanBersamaDAHANA2025 mulai 3 Maret hingga 17 Maret 2025.
Syarat:
- Setiap peserta hanya boleh daftar 1 kali di program mudik gratis BUMN.
- Peserta tidak boleh mendaftar di dua BUMN berbeda.
- Apabila melanggar, peserta akan di-blacklist selama 3 tahun.
- Maksimal 4 orang dalam satu Kartu Keluarga (KK).
- Anak usia di atas 5 tahun wajib didaftarkan sebagai penumpang dewasa.
- Registrasi ulang wajib dilakukan pada 20-21 Maret 2025.
Perlu diingat peserta hanya diperbolehkan mendaftar di satu program mudik gratis BUMN.
Pendaftaran ganda di berbagai BUMN akan mengakibatkan pembatalan keikutsertaan dan sanksi lainnya.
Program mudik gratis ini diharapkan dapat mengurangi kepadatan lalu lintas, menekan angka kecelakaan, serta memberikan pengalaman mudik yang lebih aman dan nyaman bagi masyarakat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: