4 Manfaat Matcha untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Ini

4 Manfaat Matcha untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Ini

Manfaat matcha untuk kesehatan yang jarang diketahui banyak orang-Freepik.com-Freepik

INFORADAR.ID- Matcha, teh hijau bubuk Jepang, mulai populer di seluruh dunia karena rasanya yang unik dan berbagai manfaat kesehatan.

Matcha yang terbuat dari daun teh yang digiling halus tidak hanya segar dan nikmat. Tapi Matcha juga kaya akan senyawa bermanfaat yang menunjang kesehatan fisik dan mental.

Selain itu, Matcha juga ternyata punya banyak manfaat untuk kesehatan tubuh yang jarang diketahui banyak orang.

Penasaran apa saja manfaat dari Matcha yang jarang diketahui banyak orang? Yuk cari tahu info lengkapnya di sini.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Drakor On Going dengan Rating Tertinggi, Ada The Judge from Hell

BACA JUGA:Resep Ayam Goreng Serundeng Bawang Ala Devina Hermawan, Intip Cara Pembuatannya di Sini

Dalam beberapa tahun terakhir, penelitian menunjukkan bahwa Matcha berpotensi meningkatkan kesehatan secara keseluruhan, menjadikannya pilihan menarik bagi mereka yang ingin mempertahankan gaya hidup sehat.

Oleh karena itu, dilansir dari berbagai sumber berikut ini beberapa manfaat Matcha untuk kesehatan yang jarag diketahui banyak orang yang tentunya harus kamu tahu:

1. Dukungan kesehatan hati 


Bubuk Matcha-Freepik.com-bublikhaus

Kesehatan hati sangat penting untuk fungsi tubuh yang optimal, dan matcha membantu melindungi organ ini.

BACA JUGA:Kamu Sering Takut Bertemu Orang Baru? Begini Penjelasan dan Cara Mengatasinya

BACA JUGA:Info Lowongan Kerja PT Wahana Safety Indonesia Kota Cilegon untuk Lulusan S1, Cek Kualifikasinya

Penelitian menunjukkan bahwa mengonsumsi teh matcha mengurangi risiko penyakit hati berlemak non-alkohol.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: