Mau Lolos Seleksi CPNS 2024? Ini Tips Jitu Mengerjakan Soal TWK, TKP dan TIU

Mau Lolos Seleksi CPNS 2024? Ini Tips Jitu Mengerjakan Soal TWK, TKP dan TIU

Potret Contoh Seleksi CPNS--Tangkap Layar Youtube/Gustiana Roza

- Perhatikan Kata Kunci

Setiap pertanyaan TKP biasanya memiliki kata kunci yang menunjukkan aspek karakter yang ingin diukur. Perhatikan kata kunci ini untuk membantumu memilih jawaban yang benar.

BACA JUGA:Ini Perbedaan Tahapan Seleksi CPNS dan PPPK Tahun 2024, Harus Tahu Sebelum Daftar

BACA JUGA:BPIP Apresiasi Bank Mandiri, Rima Agristina: Paskibraka Adalah Duta Duta Pancasila

- Hindari Jawaban Ekstrem

Hindari jawaban yang terlalu optimis atau pesimis. Pilihlah jawaban yang seimbang dan moderat.

Itulah tips mengerjakan soal TWK, TIU dan TKP untuk seleksi CPNS 2024, semoga berhasil ya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: