Fenomena Banyak yang Menikah Setelah Lebaran Idul Adha, 4 Keahlian Ini Harus Dimiliki Catin Sebelum Nikah

Fenomena Banyak yang Menikah Setelah Lebaran Idul Adha, 4 Keahlian Ini Harus Dimiliki Catin Sebelum Nikah

Ilustrasi Kemampuan yang Harus Dimiliki Catin Sebelum Menikah-fadhil wy_-Pexels.com

2. Komunikasi dengan Baik

Keluarga yang baik mencerminkan komunikasi yang baik pula dalam keluarga tersebut. Karena dengan komunikasi semuanya dapat teratasi.

BACA JUGA:Unik, Pasangan Ini Menikah di KUA Menggunakan Kostum Anime: di Luar Nurul Konsepnya

BACA JUGA:Nikmatnya Sop Buntut di Hari Raya Idul Adha 2024: Resep Istimewa yang Harus Dicoba

3. Saling Menghargai dan Menghormati

Perbedaan pendapat dalam keluarga pasti ada, sebaiknya kita saling menghargai pendapat masing-masing, namun harus tetap dalam nilai agama.

4. Berpikir Positif

Memang berpikir positif tidak mudah, namun pikiran positif bisa membuat kamu lebih tenang dan bahagia.

"Sebelum menikah sebaiknya menguasai dulu beberapa keahlian agar kamu dan pasangan dapat terhindar dari konflik pernikahan," tulis akun @kua_kita.

Itulah 4 keahlian yang perlu dimiliki oleh para calon pengantin sebelum menikah, semoga bermanfaat. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: