Ingin Menukarkan Uang untuk Bagi-bagi THR? Simak Jadwal Lengkapnya Khusus Wilayah Banten

Ingin Menukarkan Uang untuk Bagi-bagi THR? Simak Jadwal Lengkapnya Khusus Wilayah Banten

Potret orang yang sedang transaksi penukaran uang.-freepik/@jcomp-

INFORADAR.ID – Bagi kamu, warga Banten yang ingin menukarkan uang untuk bagi-bagi THR di hari raya Idul Fitri, simak jadwal penukaran langsung dari Bank Banten. 

Tunjangan Hari Raya (THR) merupakan salah satu tunjangan yang biasanya diberikan oleh orang-orang terdekat jika di lingkungan kerluarga atau yang diberikan oleh perusahaan di tempat bekerja. 

Biasanya akan banyak orang yang berburu untuk menukarkan uang menjadi pecahan kecil untuk dibagikan kepada sanak saudara. 

Untuk itu, kamu bisa menukarkanya di bank tertentu atau tidak, kamu bisa menukarkannya di Bank Indonesia cabang Banten dengan mengikuti alur penukaran dan jadwalnya yang telah ditentukan. 

Dengan beigtu, kamu bisa mengikuti jadwal penukaran uang yang diselenggarakan oleh Bank Indonesia cabang Banten yang diselenggarakan di beberapa titik wilayah Banten. 

Program penukaran uang ini diselenggarakan olah Bank Indonesia Provinsi Banten bersama dengan Perbankan yang ada di wiliyah Banten. 

BACA JUGA:Simak Nih Cara Penukaran Uang Baru Buat Lebaran di Kas Layanan Bank Indonesia Banten, Bisa Lewat Online

Berikut merupakan jadwal penukan uang dari Bank Indonesia Banten: 

19 Maret : Alun-alun Serang, penukaran bersama bank BWS, Mandiri, BNI, BTN, BJB, BJB Syariah dan BCA di Kota Serang

20 Maret : Pasat Panimbang Kabupaten Pandeglang

20 Maret : Alun-alun Cilegon, penukaran bersama Mandiri, BNI, BTN, BJB, BJB Syariah di Kota Cilegon

21 Maret : Pasar Cibaliung Kabupaten Pandeglang

26 Maret : Halaman Bank BTN Tangerang City di Kota Tangerang

01 April : Alun-alun Rangkas, penukaran bersama bank BNI dan BJB di Kabupaten Lebak

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: