Sering Nyeri Otot Sehabis Liburan? Ikuti 7 Tips Atasi Pegal Linu untuk Anda Anda yang Gemar Bepergian

Sering Nyeri Otot Sehabis Liburan? Ikuti 7 Tips Atasi Pegal Linu untuk Anda Anda yang Gemar Bepergian

Potret seorang pria yang sedang mengalami nyeri otot dan pegal linu.-freepik/@jcomp-

INFORADAR.ID – Lakukanlah beberapa tips berikut ini bagi Anda yang gemar melakukan liburan dan kerap mengalami nyeri otot yang wajib Anda ketahui.

Nyeri otot adalah suatu kondisi di mana bagian tubuh tertentu akan terasa sakit, pegal atau nyeri yang tak tertahankan. 

Pegal-pegal di sana-sini dan ketidaknyamanan fisik adalah gejala yang paling umum dialami oleh orang-orang yang melakukan aktivitas secara aktif. 

Adalah hal yang umum untuk merasakan pegal dan nyeri secara tiba-tiba setelah bepergian, terutama setelah mengemudi, mendaki, atau berjalan jauh.

Ini terjadi ketika otot tubuh melakukan sebauh aktivitasn yang ke luar dari kebiasaannya, di mana hal itu yang membuat otot menjadi kaget dan menegang secara spontan, yang menyebabkan pegal-pegal dan nyeri juga terasa linu. 

Tidak hanya itu, duduk di dalam mobil dalam waktu yang lama juga dapat menyebabkan rasa sakit yang akan terasa, karena memang terlalu lama berdiam diri.

Berikut adalah beberapa cara efektif untuk menghilangkan pegal linu dan nyeri otot setelah bepergian, mulai dari cara tradisional hingga yang lebih moder.

1. Minum Banyak Air Mineral

Selain untuk menghilangkan dahaga, air putih ternyata memiliki fungsi lain, yaitu sebagai sumber cairan pelumas sendi yang sangat dibutuhkan tubuh. 

Tak heran jika nyeri punggung dan sendi berkepanjangan dan rasa sakit tak kunjung hilang saat kekurangan air putih. 

Tidak minum cukup air dapat secara serius mempengaruhi bantalan sendi. Oleh karena itu, jika Anda mengalami nyeri otot dan pegal-pegal setelah melakukan perjalanan jauh, hal ini mungkin disebabkan oleh kurang minum air. 

Minumlah setidaknya 2,7 liter air dalam satu hatu khusus bagi perempuan dan 3,7 liter sehari untuk laki-laki guna dapat meredakan rasa sakit dan menjaga fungsi organ dalam tubuh.

BACA JUGA:Ini Dia Tips Liburan Hemat Akhir Tahun, yang Gak Bikin Dompet Kamu Menangis

2. Istirahat yang Cukup

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: