5 Manfaat Buah Sukun untuk Kesehatan, Cegah Penyakit Jantung hingga Kontrol Diabetes

5 Manfaat Buah Sukun untuk Kesehatan, Cegah Penyakit Jantung hingga Kontrol Diabetes

--- Tangkapan layar laman PMJ News -----

Mineral lainnya termasuk riboflavin, niacin, seng, mangan, kalsium dan banyak lagi. Seng dan magnesium sangat penting untuk metabolisme tulang sementara yang lain berfungsi bersama-sama atau terpisah untuk meningkatkan kesehatan tulang secara umum.

4. Bantu Kontrol Diabetes

Manfaat sukun yang selanjutnya adalah membantu mengontrol diabetes. Sukun adalah makanan yang sangat enak yang banyak direkomendasikan untuk pasien diabetes oleh ahli gizi karena fungsinya dalam mengurangi risiko diabetes.

Serat yang terkandung dalam buah ini berperan khusus dalam menghambat penyerapan kelebihan asupan glukosa dari karbohidrat.

5. Tingkatkan Sistem Kekebalan Tubuh

Sukun disebut sebagai makanan penambah daya tahan tubuh karena memiliki kandungan vitamin C yang cukup dibutuhkan oleh tubuh manusia.

Buah sukun sangat kaya serat, membuat makanan ini penting karena dapat melawan semua senyawa yang dapat menyebabkan kerusakan pada usus dan di sisi lain meningkatkan metabolisme yang sehat.

 

Editor: M Widodo 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: