16 Resep Menu Sarapan untuk Kaum Vegetarian

Selasa 13-02-2024,19:30 WIB
Reporter : Siti Nursyahidah
Editor : Haidaroh

14. Orak-arik Tahu dan Bayam Vegan

Orak-arik tahu rendah kalori dengan bayam, tomat anggur dan kemangi ini adalah pilihan tepat bagi para pencinta sarapan yang gurih. Tambahkan alpukat untuk pilihan yang lembut dan sehat.

Orak-arik tahu yang lezat ini dapat disimpan di lemari es hingga lima hari. Saat kamu siap menyantapnya, panaskan di atas kompor atau microwave.

15. Kentang Renyah, Bawang Bombay dan Jamur 

Potonglah hidangan sarapan tradisional dari Swiss ini berupa kentang berwarna cokelat keemasan menjadi potongan-potongan renyah. Jamur, bawang putih dan kentang rost memberikan kerenyahan pada hidangan ini.

Siapkan bahan-bahan terlebih dahulu dan masak dalam wajan selama 14 menit sebelum disantap.

16. Muffin Kurma Ubi Jalar Vegan

Muffin kurma dan ubi jalar yang manis dan berair ini sangat cocok untuk sarapan ringan. Tambahkan kulit jeruk atau kenari panggang ke dalam adonan untuk menambah rasa dan tekstur.

Kamudapat memanggang muffin ini dan menyimpannya dalam wadah kedap udara hingga 5 hari atau di dalam freezer hingga sebulan.

Nah, itulah yang beberapa resp masakan yang bisa kamu coba untuk sarapan, terutama bagi kamu kaum vegetarian yang tidak mengonsums daging-dagingan.(*)

BACA JUGA: 5 Makanan Ini Bantu Hilangkan Jerawat Lho, Apa Aja Yah?

Kategori :