Daftar Produk Makeup yang Wajib Kamu Punya untuk Lebaran, Tampil Beda di Hari Raya

Daftar produk makeup yang wajib kamu punya untuk Lebaran-Freepik.com-Freepik
INFORADAR.ID- Inilah beberapa produk makeup yang wajib kamu punya untuk Lebaran yang harus kamu tahu.
Untuk kamu yang inngin tampil berbeda saat hari raya, kamu harus tahu nih produk makeup apa saja yang harus kamu punya.
Mau tahu apa saja lengkapnya? Oleh karena itu, Inforadar kembali membagikan produk apa saja yang harus kamu punya untuk persiapan Lebaran.
Lebaran adalah saat yang dinanti-nanti, di mana keluarga berkumpul merayakan kemenangan setelah sebulan berpuasa dan tentunya saat yang tepat untuk tampil menawan dengan makeup yang sempurna.
BACA JUGA:5 Cara Cerdas Mengelola Uang THR Lebaran, Terapkan Strategi Ini
BACA JUGA:Investasi untuk Masa Depan: Ini 4 Ide Kreatif Menggunakan THR Lebaran
Agar penampilanmu maksimal dan makeup yang kamu gunakan tahan lama sepanjang hari, ada beberapa produk makeup yang sebaiknya ada dalam tas makeupmu.
Berikut ini beberapa daftar produk yang wajib kamu miliki saat Lebaran:
1. Primer
Primer adalah langkah awal yang sangat penting dalam rutinitas makeup. Fungsinya adalah menciptakan dasar yang halus, menyamarkan pori-pori, dan memastikan makeupmu lebih tahan lama.
BACA JUGA:5 Tren Baju Lebaran 2025 yang Wajib Dicoba, Tampil Stylish
BACA JUGA:7 Cara Mengatasi Stres dan Kecemasan Siswa dalam Proses Belajar, Terapkan Teknik Ini
Dengan penggunaan primer, wajahmu akan terasa lebih lembut, dan makeup pun bisa menempel dengan sempurna.
2. Foundation atau BB Cream
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: