Daftar Produk Makeup yang Wajib Kamu Punya untuk Lebaran, Tampil Beda di Hari Raya

Daftar produk makeup yang wajib kamu punya untuk Lebaran-Freepik.com-Freepik
Eyeliner dan mascara adalah produk kunci untuk membuat mata tampak lebih besar dan tegas. Pilihlah produk yang waterproof agar tidak mudah luntur saat kamu bergerak, makan, atau bahkan berkeringat di hari istimewa ini.
8. Lipstik atau Lip Tint
Lipstik adalah sentuhan akhir yang tidak kalah penting, pilihlah lipstik dengan warna yang sesuai dengan keseluruhan tampilan makeupmu dan cocok dengan suasana Lebaran.
Untuk tampilan yang natural, kamu bisa memilih lip tint atau lip balm berwarna, sedangkan untuk penampilan yang lebih berani, pilihlah lipstik matte atau glossy dengan warna yang mencolok.
9. Setting Spray
Setting spray adalah produk terakhir yang sangat berguna untuk mengunci semua lapisan makeup dan membuatnya lebih tahan lama.
Semprotkan setting spray secara merata ke seluruh wajah setelah kamu selesai berdandan. Ini akan memberikan lapisan perlindungan sehingga makeup tetap segar meskipun kamu aktif bergerak sepanjang hari.
Nah, dengan semua produk ini kamu siap untuk merayakan Lebaran dengan percaya diri dan penampilan yang memukau.
Jadi, untuk kamu yang ingin tampil beda saat hari raya, kamu bisa sipkan beberapa produk makeup ini untuk Lebaran nanti.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: