Terapkan 4 Kebiasaan Kecil Ini agar Kamu Bisa Meningkatkan Daya Ingatmu

Terapkan 4 Kebiasaan Kecil Ini agar Kamu Bisa Meningkatkan Daya Ingatmu

Ilustrasi: Kebiasaan kecil yang bisa diterapkan untuk meningkatkan daya ingat-Freepik.com-Freepik

BACA JUGA:Update! Sudah Dibuka Beasiswa Pendidikan Maudy Ayunda 2025, Ini Syarat dan Jadwal Lengkapnya

3. Berjalan Kaki Setiap Hari

Jangan biarkan diri kamu malas untuk bergerak atau berolahraga. Tidak perlu melakukan latihan fisik yang berat, cukup dengan berjalan kaki setiap hari sudah memberikan manfaat bagi kesehatan otak. 

Aktivitas jalan cepat terbukti dapat meningkatkan aliran darah ke otak, yang pada gilirannya membantu meningkatkan daya ingat dan fokus. 

Cobalah untuk berjalan kaki setidaknya 20 menit setiap hari agar tubuh tetap bugar dan pikiran tetap tajam.

4. Bernapas Dalam-dalam Selama Beberapa Menit

BACA JUGA:Resep Bakso Ayam Bakar yang Gurih dan Kenyal Ala Devina Hermawan, Yuk Intip Cara Buatnya di Sini

BACA JUGA:Viral di Media Sosial, Desainer Ini Rillis Koleksi Baju Lebaran 2025 Bertema Ultraman: Begini Respon Netizen

Stres adalah bagian yang tidak terpisahkan dari kehidupan, namun jika dibiarkan berlebihan, stres dapat berdampak negatif pada kesehatan otak. Stres dapat mengaburkan ingatan dan mengurangi fokus. 

Oleh karena itu, luangkan waktu sekitar 5 menit setiap hari untuk berlatih bernapas dalam dan perlahan. 

Kebiasaan sederhana ini dapat membantu menenangkan pikiran serta meningkatkan kemampuan otak dalam menyimpan informasi.

Mulailah menerapkan kebiasaan-kebiasaan tersebut dari sekarang dan rasakan peningkatan daya ingat kamu.

Nah itulah beberapa kebiasaan kecil yang bisa kamu terapkan untuk meningkatkan daya ingatmu yang bisa kamu coba.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: