Pentingnya Eksfoliasi untuk kulit! Bikin kulit jadi mulus
Ilustasi Eksfoliasi -wayhomestudio/Freepik-
Memiliki tekstur pada kulit, chikenskin dan permukaan kulit yang kasar tentu sangat mengganggu penampilan wajah kamu. Hal ini disebabkan karena kulit wajah kamu kurang hidrasi atau banyak penumpukan sel kulit mati. Solusinya kamu dapat menggunakan produk yang dapat membantu menghidrasi kulit serta kamu juga dapat meredakannya dengan menggunakan eksfoliasi secara rutin untuk dapat memperbaiki tekstur pada kulit.
4. Meningkatkan regenerasi sel
Faktanya kulit kita melakukan regenerasi secara alami selama 28-30 hari. Akan tetapi semakin hari produksi ini bisa semakin lambat. Dengan melakukan eksfoliasi secara mandiri kamu dapat membantu pertumbuhan atau regenerasi kulit, dengan demikian kulit akan terlihat lebih cerah dan juga sehat.
5. Meningkatkan penyerapan produk Skincare
Penyebab produk skincare yang tidak efektif atau tidak bekerja dengan baik, dapat disebabkan karena adanya penyumbatan pori-pori serta kulit mati. Penggunaan eksfoliasi pada kulit akan membantu membuat penyerapan yang lebih efektif seperti serum, moisturizer dan lain-lain.
6. Menyamarkan garis halus dan kerutan
Munculnya teskture kulit serta tanda-tanda penuaan dini seperti kerutan, tentu membuat kamu tidak percaya diri. Penggunaan eksfoliasi ini bisa membantu mengurangi tanda-tanda penuaan dengan cara memperbaiki tekstur pada kulit wajah. Penggunaan yang teratur akan menghasilkan kulit wajah yang lebih fresh.
Cara Menggunakan Eksfoliasi untuk pemula
Bagi kamu yang belum pernah melakukan eksfoliasi atau sebagai pemula. Kamu perlu hati-hati dan memperhatikan setiap langkah-langkah dalam pemakaian eksfoliasi, karena dapat menyebabkan iritasi pada kulit.
BACA JUGA:7 Provinsi Produsen Batik Terbesar di Indonesia, Salah Satunya Banten
BACA JUGA:Gak Bikin Overthinking, Ini 4 Kuotes Ajaran Hidup Bahagia Ala Filosofi Stoicisme
Berikut ini langkah yang perlu kamu lakukan ketika menggunakan eksfoliasi :
1. Pilih Produk sesuai jenis kulit
Memilih produk yang sesuai dengan jenis kulit sangatlah penting. Bagi kamu yang memiliki kulit sensitif kamu bisa menggunakan produk yang berbahan alami serta memiliki bahan aktif yang sedikit.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: