Apa Saja Isi Kotak Suara Pilkada 2024? Calon KPPS Harus Tahu Nih

Apa Saja Isi Kotak Suara Pilkada 2024? Calon KPPS Harus Tahu Nih

Ilustrasi Kotak Suara--Tangkap Layar Youtube/KPU RI

15. Stiker nomor kotak suara mencantumkan nomor TPS, lokasi PPS, lokasi PPK, kabupaten/kota, dan provinsi.

BACA JUGA:Resep Masak Paha Ayam Juicy, Cocok untuk Menu Diet yang Rendah Kalori

16. Tali Pengikat Alat Pemberi Tanda Pilihan

Untuk mengikat paku pemberi tanda pilihan surat suara.

17. ALat Bantu Tunanetra

Berupa tulisan huruf braille atau bentuk lain.

18. Salinan DPT, salinan DPTb, daftar pasangan calon, label identitas kotak suara untuk setiap jenis pemilihan, kotak hasil TPS, dan kotak rekapitulasi.

19. Daftar Pasangan Calon

20. Label Identitas Kotak Suara

21. Kotak Hasil TPS

Kotak hasil TPS digunakan untuk menyimpan formulir berita acara, sertifikat hasil pemungutan dan penghitungan suara, serta formulir lainnya dari TPS sesuai dengan jenis pemilihan di wilayah kerja PPK.

22. Kotak Rekapitulasi

Kotak rekapitulasi digunakan untuk menyimpan dokumen hasil penghitungan perolehan suara tingkat kecamatan.

Itulah informasi terkait apa saja isi kotak suara Pilkada 2024 yang harus diketahui khususnya oleh KPPS, semoga bermanfaat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: