Ingin Kerja di BUMN? Pahami Manfaatnya yang Memiliki Banyak Keuntungan untuk Kamu Nikmati

Ingin Kerja di BUMN? Pahami Manfaatnya yang Memiliki Banyak Keuntungan untuk Kamu Nikmati

Potret orang yang bekerja di BUMN.-@instalowongan-

2. Tunjangan, Asuransi dan Bonus

Selain gaji, alasan kedua yang membuat banyak orang ingin menjadi pegawai BUMN adalah tunjangan, asuransi dan bonus.

Jika sudah berkeluarga, seluruh anggota keluarga ditanggung oleh asuransi kesehatan, termasuk suami, istri, dan anak.

Asuransi ini memberikan ketenangan bagi mereka. Karyawan BUMN juga mendapatkan tunjangan hari raya.

Jika kinerja dan prestasi seorang pegawai BUMN bagus, mereka dapat  menerima bonus berkali-kali lipat dari gaji mereka. Selain itu, jika mereka melakukan perjalanan dinas ke luar kota atau ke luar negeri, semua biaya ditanggung oleh perusahaan.

Dan ada beberapa keuntungan yang dibayarkan kepada karyawan BUMN yaitu tunjangan cuti.

Pegawai  BUMN dianjurkan untuk mengambil cuti setiap tahun, dan salah satu keuntungannya adalah mereka menerima uang cuti.

BACA JUGA:Jenis Pekerjaan dengan Gaji Tinggi di Indonesia Berdasarkan Survei

BACA JUGA:Intip Yuk 7 Pekerjaan yang Cocok untuk Gen Z

3. Jenjang Karier yang Menjanjikan

Setiap pekerjaan seharusnya memiliki jenjang karir, terutama jika bekerja untuk orang lain, perusahaan atau negara.

Seperti halnya perusahaan dan departemen pemerintah, BUMN menawarkan jenjang karir yang jelas, yang tentu saja disertai dengan kenaikan gaji.

Artinya, seiring dengan kenaikan jabatan di BUMN, gaji, tunjangan, asuransi, dan bonus pun akan meningkat secara otomatis.

Gaji tinggi, karir cemerlang, dan keluarga terjamin. Siapa yang bisa menolak?

4. Jaminan Masa Depan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: