3 Tempat untuk Mengenang Peristiwa Kelam G30SPKI Selain Lubang Buaya

3 Tempat untuk Mengenang Peristiwa Kelam G30SPKI Selain Lubang Buaya

Museum Sasmitaloka Pahlawan revolusi Jenderal TNI A. Yani-Instagram @ahmadyanimuseum-

Monumen ini berlokasi di Jalan Prapanca Raya No.12, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

BACA JUGA:Fakta Menarik Museum Multatuli yang Ada di Rangkasbitung

2. Museum Jenderal Ahmad Nasution

Rumah pribadi Jenderal Ahmad Nasution yang menjadi saksi bisu tragedi penculikan ini, dijadikan sebagai museum untuk mengenang tragedi kelam tersebut.

Diketahui, pada Juli 2008 keluarga Nasution pindah rumah untuk dilakukan renovasi untuk dijadikan sebagai museum.

Kemudian pada 8 Desember 2008, museum ini diresmikan oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. 

Di dalam museum ini terdapat patung-patung yang memuat reka adegan, mengilustrasikan kejadian asli saat proses penculikan. 

Lokasi museum ini berada di Jalan Teuku Umar No.40, Gondangdia, Menteng, Jakarta Pusat.

 

3. Museum Sasmitaloka Ahmad Yani

Sebelum dijadikan sebagai museum, dulunya tempat ini juga merupakan tempat tinggal Jenderal Ahmad Yani. 

Tempat ini juga merupakan saksi bisu atas tragedi kelam yang menimpa Jenderal Ahmad Yani. 

Museum Sasmitaloka berlokasi di Jalan Lembang No.58 Jakarta Pusat.

Itulah tiga tempat bersejarah yang bisa dikunjungi untuk mengenang peristiwa G30S PKI selain Lubang Buaya. (*) (Shesilia P mahasiswa magang Untirta)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: