Tips Parenting: Hindari 5 Kalimat Ini yang Bisa Merusak Mental Anak Perempuan

Tips Parenting: Hindari 5 Kalimat Ini yang Bisa Merusak Mental Anak Perempuan

Ilustrasi tips parenting mendidik anak perempuan -August de Richelieu-Pexels.com

INFORADAR.ID – Dalam membesarkan anak perempuan, perlu terapkan tips parenting baik yang akan dampak yang besar terhadap perkembangan mereka, khususnya kesehatan mental.

Terkadang, tips parenting yang dipakai orangtua tanpa disadari salah satunya berkaitan dengan ucapan yang dapat mempengaruhi pola pikir dan kesehatan mental anak perempuan. 

Oleh karena itu, penting bagi orang tua untuk menggunakan tips parenting yang baik dan memahami pentingnya memilih kata-kata dengan bijak dalam mendidik anak perempuan.

BACA JUGA:Tips Parenting: 7 Cara Terbaik Mendidik Anak Remaja yang Suka Memberontak

BACA JUGA:Kemenangan Timnas Indonesia Lawan Filipina, Jokowi: Semakin Dekat dengan Impian Kita Bermain di Piala Dunia

Dalam artikel ini, kami akan membahas lima kalimat yang sebaiknya dihindari dalam berinteraksi dengan anak perempuan, agar tidak merusak kesehatan mental mereka.

Karena anak perempuan seringkali lebih sensitif terhadap kata-kata yang diucapkan oleh orang tua atau orang-orang di sekitarnya. 

Kata-kata yang kasar atau merendahkan dapat meninggalkan bekas yang mendalam pada hati dan pikiran mereka. 

Dilansir dari Instagram @talkparenting, beberapa kalimat ini bisa merusak mental anak perempuan.

1. 'Jadi anak perempuan itu harus bersikap manis, jangan terlalu banyak tingkah'

Tanpa sadar, kalimat tersebut hanya akan memaksa anak perempuan harus bersikap lemah lembut tanpa harus melawan ketika ada sesuatu yang menyakitinya.

BACA JUGA:Bijaksana Mendidik, 4 Tips Parenting dalam Menghukum Anak

BACA JUGA:Luna Maya dan Maxime Mendapat Julukan Couple Goals, Ternyata Ini Sosok Penting yang Menjodohkan Mereka

Pada kata ‘banyak tingkah’ juga mengandung makna kurang baik seperti orang yang liar atau sering keluyuran.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: