Mendidik Generasi Kreatif: Tips Parenting yang Ampuh untuk Mengasah Kreativitas Si Kecil

Mendidik Generasi Kreatif: Tips Parenting yang Ampuh untuk Mengasah Kreativitas Si Kecil

Tips Parenting Cara Mengarahkan Anak Memilih Teman Baik-August de Richelieu-Pexels.com

INFORADAR.ID – Ayah dan Bunda harus tahu, anak yang kreatif akan lebih baik ketika mengambil keputusan ketibmang yang tidak.

Tahukah Bunda bahwa anak yang kreatif nantinya akan lebih berani melakukan inovasi ketika mereka bisa berpikir secara kreatif.

Selain itu, anak juga akan menjadi lebih mandiri dengan belajar kreatif dan akan berdampak ke kesuksesan anak saat dewasa.

Nmaun ingat ya Bunda, anak yang kreatif itu bukan hadiah dari langit yang tiba-tiba dimiliki oleh anak. Tetapi, diperlukan latihan dan pembiasaan dari Ayah dan Bundanya.

BACA JUGA:Tips Parenting: Rahasia Anak Nurut Tanpa Harus Mengancam, Bunda Wajib Tahu

BACA JUGA:Ayah Kandung Eky Buka Suara Soal Kasus Vina, Memohon kepada Rakyat Indonesia agar Tidak Menyulut Rasa Sakit

Dilansir dari Instagram @parenting_islam.id, berikut ini beberapa tips melatik kreativitas anak.

1. Ayah perlu meluangkan waktu bersama anak

Semakin banyak anak bersama ayahnya maka semakin meningkat pula lah daya kreativitas anak.

Karena biasanya kan main sama ayah itu lebih bervariasi, maka dari itu keterlibatan Ayah dan mengasuh anak akan mempengaruhi tingkat kecerdasan dan kreativitas anak.

2. Permainan seni dapat meningkatkan kreativitas anak

Jangan bilang ah nanti corat-coret kemana-mana, nanti susah nyucinya, nanti ini nanti itu.

BACA JUGA:Intip Tips Parenting Ala Nikita Willy, Bisa Ditiru Buat Ibu Muda

BACA JUGA:Bacaan Niat Shalat Idul Adha untuk Imam dan Makmum, Lengkap dengan Tata Cara Pelaksanaan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: