Tips Glow Up Luar Dalam Selama Puasa di Bulan Ramadan

Tips Glow Up Luar Dalam Selama Puasa di Bulan Ramadan

ilustrasi seseorang yang sedang membaca al-quran--Sumber & Design Freepik

INFORADAR.ID - Bulan Ramadan adalah waktu yang paling dinanti-nantikan oleh umat Muslim di seluruh dunia. Selain sebagai bulan suci yang penuh berkah dan pengampunan, Ramadan juga merupakan kesempatan untuk meningkatkan kualitas hidup, termasuk dalam hal perawatan kecantikan dan kesehatan.

Bagi banyak umat Muslim yang berpuasa selama bulan Ramadan, menjaga kesehatan dan kecantikan adalah prioritas utama. Di antara berbagai kewajiban agama dan perubahan rutinitas harian, menjaga penampilan dan kesehatan bisa menjadi tantangan tersendiri.

Ada beberapa langkah sederhana yang dapat Anda lakukan untuk tetap bersinar secara fisik dan spiritual selama bulan Ramadan. Berikut adalah beberapa langkah untuk membantu Anda bersinar selama Ramadan 

1. Tidur yang cukup

Begadang adalah rahasia kecantikan dari dalam. Tidur yang cukup membantu memperbaiki sel-sel kulit yang rusak akibat aktivitas sehari-hari. Pastikan Anda mendapatkan tidur yang cukup setiap malam untuk menjaga kesehatan dan kecantikan kulit Anda.

2. Olahraga ringan

Lakukan olahraga ringan selama 10-15 menit setiap hari. Jalan-jalan ringan atau olahraga ringan di pagi hari sebelum sahur dapat meningkatkan sirkulasi dan membuat kulit Anda bersinar alami.

BACA JUGA:Manfaat Utama Berpuasa Bagi Kesehatan Mental, Perlu Banget Tahu

3. Bersihkan dan atur tempat tidur 

Membersihkan dan menata tempat tidur dan kamar tidur tidak hanya menciptakan suasana yang nyaman untuk beristirahat, tetapi juga memiliki efek positif pada kesehatan mental.

Lingkungan yang bersih dan rapi juga memberikan energi positif yang dibutuhkan untuk beribadah dan beraktivitas sehari-hari selama menjalani ibadah puasa di bulan suci ramadan.

4. Menjalankan ibadah-ibadah Sunnah

Selain kewajiban ibadah, ada manfaat kesehatan dan kecantikan yang luar biasa dari melaksanakan salat sunah. Salat sunah adalah waktu yang tepat untuk berkomunikasi dengan Allah dan merasakan kedamaian batin, yang membantu menjaga keseimbangan pikiran dan kecantikan dari dalam.

5. Perawatan Kulit dan Masker

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: