5 Merk Matras Yoga Terjangkau Anti Slip dan Premium

5 Merk Matras Yoga Terjangkau Anti Slip dan Premium

5 Merk Matras Yoga Terjangkau Anti Slip dan Premium--freepik/ benzoix

3. Berwyn Yoga Mat Double Layer

Harga : Rp 79.000 - Rp 199.000

Matras Yoga Berwin Double Layer adalah matras serbaguna untuk yoga, pilates, senam, fitness, dan lainnya.

Matras yoga ini terbuat dari bahan poliuretan anti selip, yang menghidari risiko terpeleset saat berolahraga.

Desain lapisan ganda pada permukaan bawah matras memberikan kelembutan dan mencegah pergeseran, sehingga cocok untuk penggunaan jangka panjang.

BACA JUGA:Adakah Cara Herbal untuk Obati Asam Urat? Ini Dia Bahan Alami yang Bisa Kamu Konsumsi

4. Ovicx Matras Yoga Anti Slip 8 mm

Harga : Rp 79.000 - Rp 110.000

Siapa bilang matras yoga yang bagus harus mahal, matras yoga anti selip Ovicx 8mm memiliki kualitas yang bagus dengan harga yang terjangkau.

Matras yoga dari Ovicx ini terbuat dari bahan NBR (karet nitril) yang tahan minyak, sehingga tidak akan tergelincir saat digunakan. Lapisan anti selipnya membantu menjaga gerakan Anda tetap mudah selama sesi yoga.

5. Kettler Yoga Mat 1.2 cm

Harga : Rp 161.595 - Rp 237.025

Ketebalan hingga 1,2 cm membuatnya cocok untuk praktisi yoga pemula. Bahan yang tidak licin membuat latihan menjadi lebih nyaman.

Permukaan matras sengaja dibuat tidak rata tetapi halus, sehingga membantu menghindari tergelincir saat Anda berkeringat.

Demikian beberapa rekomendasi matras yoga dengan kualitas premium.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: