5 Wisata Malang Hidden Gem, Coban atau Air Terjun yang Jarang Orang Tahu, Cocok Buat Healing Bareng Pasangan

5 Wisata Malang Hidden Gem, Coban atau Air Terjun yang Jarang Orang Tahu, Cocok Buat Healing Bareng Pasangan

Rekoemndasi wisata Malang yang Hidden Gem-Instagram @exploremalang-

INFORADAR.ID – Buat kamu yang ingin mencari tempat Hidden Gem di Wisata Malang, berikut rekomendasi 5 coban atau air terjun yang jarang sekali orang ketahui.

Ke lima lokasi Wisata Malang berupa air terjun ini cocok banget buat kamu yang ingin healing bersama pasangan atau teman kerja.

Meskipun bisa dibilang tempat hidden gem, tapi tenang saja, jarak tempuh dan akses jalan Wisata Malang ini tidak akan bikin kamu capek di jalan.

Berdasarkan penelurusan INFORADAR.ID pada akun instagram @exploremalang pada Minggu 18 November 2023, dapat terangkum 5 tempat wisata hidden gem di Malang.

Perlu kamu ketahui, Malang merupakan salah satu kota di Provinsi Jawa Timur yang memang terkenal dengan surganya destinasi wisata alam di Indonesia.

Menyuguhkan suasana yang asri, tenang, jauh dari keramaian, hijau hingga keindahan yang mempesona, banyak air terjun atau orang Malang biasa menyebutnya coban yang tersembunyi.

Sehingga tidak heran, Kota Malang saat ini seolah sudah menjadi tujuan destinasi wajib bagi para traveler lokal, nasional, hingga mancanegara.

BACA JUGA:Deretan Destinasi Wisata Malang yang Wajib Anda Kunjungi, Pasti Bikin Betah dan Enggak Bosenin

Berikut daftar lima wisata hidden gem di Malang:

1. Coban Kodok

Wisata Coban Kodok ini terletak di Dusun Gumul, Bion, Sukomulyo, Kecamatan Pujon, Kabupaten Malang.

2. Coban Kethak

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: