Mitos dan Fakta KUR BRI, Benerkah Pinjaman Rp50 Juta Tanpa Jaminan?

Mitos dan Fakta KUR BRI, Benerkah Pinjaman Rp50 Juta Tanpa Jaminan?

Mitos dan Fakta kUR BRI 2023--

KUR BRI untuk usaha yang besar

Mitos, KUR BRI diberikan kepada usaha kecil dan mikro dengan omzet tahunan hingga RUR 2,5 miliar. Artinya, baik usaha besar maupun kecil dapat mengajukan KUR BRI jika memenuhi persyaratan.

BACA JUGA:Belum Lunas, Tapi Masih Butuh Modal KUR BRI 2023 Lagi? Begini Caranya

Jaminan KUR BRI sangat mahal

Agunan yang dibutuhkan untuk mendapatkan KUR BRI relatif ringan dan dapat berupa aset produktif seperti mesin atau kendaraan. 

KUR BRI juga dapat diperoleh melalui agunan non-aset seperti aset dan kapasitas usaha.

Proses pengajuan KUR BRI sangat lama

Mitos, proses pengajuan KUR BRI kini lebih mudah dan cepat. 

Pelaku usaha bisa mengajukan KUR BRI secara online melalui website BRI atau datang langsung ke cabang BRI terdekat. 

KUR BRI cair dalam waktu satu minggu jika semua persyaratan lengkap dan memenuhi syarat.

KUR BRI tanpa agunan

Semua pinjaman termasuk KUR BRI membutuhkan agunan. Namun, besarnya agunan tergantung dari jumlah pinjaman yang diajukan. 

Jika pelaku usaha mengajukan KUR BRI sebesar Rp 50 juta atau kurang, maka dapat diproses tanpa agunan.

KUR BRI digunakan untuk modal kerja

Selain untuk modal kerja, KUR BRI juga dapat digunakan untuk membeli aset produksi seperti mesin dan bahan baku. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: