Ragam Olahan Ayam Agar Anak Tidak Bosan Makan

Ragam Olahan Ayam Agar Anak Tidak Bosan Makan

Ragam Olahan Ayam Agar Anak Tidak Bosan Makan-Ilustrasi:Freepik/stockking-

-Tepung maizena 1 sdm dilarutkan dalam air

-Saus teriyaki 2 sdm

-Garam secukupnya

-Merica bubuk secukupnya

-Gula secukupnya

  • Cara Memasak:

1. Marinasi ayam dengan perasan jeruk nipis selama 15 menit, bilas dengan air.

2. Rebus brokoli sampai setengah matang.

3. Tumis bawang-bawangan kemudian masukkan daging ayam.

4. Tambah saus tiram, teriyaki, dan merica bubuk.

5. Tambahkan brokoli dan aduk sampai merata.

6. Tambah larutan tepung maizena, aduk, kemudian tambahkan garam dan gula sesuai selera. Siap dihidangkan!

 

2. Ayam Goreng Mentega

Jika sudah bosan dengan ayam teriyaki, Bunda bisa membuat kreasi masakan lain seperti ayam goreng mentega berikut ini.

  • Bahan:

-Daging ayam potong

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: haibunda.com