10 Drama Korea yang Paling Banyak Ditonton di Netflix 2024, Ada Film Favoritmu?
Film Squid Game--Tangkap Layar Youtube/Netflix
3. All of Us Are Dead (2022) – 659.510.000 jam
Drama zombie All of Us Are Dead, yang juga merupakan film orisinal Netflix, menempati posisi ketiga dengan hampir 660 juta jam tayang.
BACA JUGA:Uprising Sedang Tayang di Netflix, Film Epik Korea Terpilih Sebagai Film Pembuka BIFF 2024
Kengerian yang dialami oleh para siswa yang terjebak di sekolah menambah daya tarik film ini di seluruh dunia.
4. Queen of Tears (2024) – 653.900.000 jam
Drama Queen of Tears, yang baru dirilis pada tahun 2024, berhasil meraih 653 juta jam tayang. Hal ini menunjukkan betapa besar minat penonton terhadap drama terbaru ini.
5. The Glory (2022) – 560.990.000 jam
The Glory, sebuah kisah balas dendam yang gelap, menempati posisi kelima dengan lebih dari 560 juta jam tayang. Kekuatan cerita dan akting para pemainnya menjadi daya tarik tersendiri bagi penonton.
6. King the Land (2023) – 446.900.000 jam
Drama romantis King the Land berhasil meraih posisi keenam, menunjukkan bahwa genre romansa masih sangat diminati oleh penonton.
BACA JUGA:Resep Membuat Korean Potato Cheese Bread, Pecinta K-Pop dan Drakor Yakin Ga Mau Coba?
7. Alchemy of Souls 1 (2022) – 419.030.000 jam
Drama fantasi Alchemy of Souls 1 berada di posisi ketujuh dengan lebih dari 419 juta jam tayang. Drama ini menggabungkan elemen magis dengan kisah cinta yang epik.
8. My Demon (2023) – 331.100.000 jam
My Demon berhasil meraih posisi kedelapan dengan kisah yang menggabungkan elemen supernatural dan romansa, menarik perhatian banyak penonton.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: