Pengen Rajin Baca Banyak Buku? Ikuti 9 Langkah yang Dapat Mengubah Hidupmu!

Pengen Rajin Baca Banyak Buku? Ikuti 9 Langkah yang Dapat Mengubah Hidupmu!

Potret orang yang sedang membaca buku.-pixabay@hoahoa111-

4. Bawalah Buku ke mana-mana

Ingatlah untuk selalu membawa buku fisik atau e-book di perangkatmu. Dengan begitu, kamu bisa memanfaatkan waktu luang yang kamu miliki, seperti kamu sedang dalam perjalanan dan ke manapun kamu pergi.

BACA JUGA:Tips Memilih Olahraga yang Sesuai dengan Kepribadian

BACA JUGA:Tahan Seharian, 7 Tips Make Up Tahan Lama Agar Penampilan Sempurna Sepanjang Hari


Potret orang yang sedang membaca buku.-pixabay/@kaboompics-

5. Tetapkan Tujuan Membaca

Tentukan target berapa banyak buku yang ingin kamu baca dalam waktu tersentu, misalnya kamu ingin membaca satu buku per minggu atau jumlah target banyak buku yang ingin kamu baca per tahunnya, sehingga kamu bisa lebih termotivasi dan lebih fokus untuk membaca 

6. Kurangi Waktu Bermedia Sosial

Aturlah waktumu dengan membatasi waktu yang dihabiskan untuk berselancar di media sosial atau platform hiburan lainnya, dan gunakanlah waktu tersebut untuk membaca buku.

7. Gunakan Teknik Membaca Cepat

Pelajarilah bagaimana teknik membaca cepat, di mana metode ini dapat membantu mempercepat waktu membaca tanpa mengurangi pemahaman. Fokuslah pada kata-kata kunci dan kalimat utama di setiap paragrafnya.

8. Bergabung dengan Klub Buku atau Tantangan Membaca

Ikutlah dalam kumpulan atau himpunan dengan berkumpul bersama orang-orang yang memiliki hobi membacam, sehingga kamu bisa lebih termotivasi lebih dalam lagi terhadap membaca.

9. Tentukan Prioritas Buku

Bacalah buku-buku yang dapat menarik perhatianmu dan tentunya sangat bermanfaat, karena ini akan membuatmu lebih termotivasi untuk membaca lebih banyak buku.

Itulah merupakan bagimana cara kamu bisa membaca buku lebih giat lagi dan lebih rajin lagi, sehingga kamu bisa membaca dalam jumlah yang lebih banyak.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: