Resep dan Cara Membuat Takoyaki yang Garing dan Kenyal, Cocok Buat Dijadikan Cemilan Keluarga
Resep dan cara membuat takoyaki yang garing dan kenyal-Akun youtube-Devina Hermawan
INFORADAR.ID- Inilah resep dan cara membuat takoyaki yang garing dan kenyal, makanan ini cocok banget buat kamu jadikan cemilan ketika kumpul bersama keluarga ataupun teman.
Untuk kamu yang suka jajanan ini, kamu bisa banget nih buat sendiri di rumah yang pastinya lebih banyak hasilnya dibandingkan beli sendiri di luar.
Selain hemat, membuat sendiri di rumah adalah jalan alternatif buat kamu supaya mendapatkan hasil yang lebih banyak dan tentunya kamu bisa buat sesuai yang kamu inginkan.
BACA JUGA:4 Makanan Ini Tidak Boleh Dikonsumsi Bersama Udang, Termasuk Ayam?
Takoyaki ini merupakan makanan yang sangat disukai oleh banyak orang, mulai dari kalangan anak-anak sampai dewasa.
Nah, untuk kamu yang suka jajanan ini kamu bisa ikutin resep dan cara membuatnya di sini supaya kamu bisa buat sendiri di rumah.
Dikutip dari akun Youtube Devina Hermawan, berikut ini bahan-bahan dan cara membuat takoyaki yang bisa kamu ikuti.
BACA JUGA:Kamu Suka Ngemil? Ini Resep Tahu Aci Renyah yang Cocok untuk Dijadikan Cemilan, Begini Cara Buatnya
BACA JUGA:4 Kesalahan Umum dalam Mengasuh Anak, Ini Kata Psikolog
Resep Takoyaki (untuk 30 pcs)
Bahan adonan:
-200 gr tepung terigu protein sedang
-15 gr maizena
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: