5 Gaya Tulisan Tangan yang Mencerminkan Kepribadian Seseorang, Simak Lengkapnya di Sini

5 Gaya Tulisan Tangan yang Mencerminkan Kepribadian Seseorang, Simak Lengkapnya di Sini

Gaya tulisan yang mencerminkan kepribadian seseorang-Pixabay.com-annazuc

Bentuk huruf mempengaruhi gaya tulisan tangan, dibawah ini beberapa contoh bentuk huruf yang dapat mencerminkan kepribadian seseorang:

a.Bulatan Penuh

Bentuk huruf bulatan penuh mencerminkan kepribadian seseorang:

-Kreatif

Orang yang menulis dengan huruf bulat penuh cenderung lebih kreatif dan artistik.

-Mudah Beradaptsi

Mereka juga biasanya lebih fleksibel dan mudah beradaptasi terhadap perubahan.

b.Sudut Tajam

Bentuk huruf dengan sudut tajam melambangkan orang:

-Analitis

Huruf tajam menandakan orang yang analitis dan suka berpikir kritis.

-Pekerja keras

Mereka cenderung lebih rajin dan suka bekerja keras untuk mencapai tujuannya.

Nah, itulah beberapa arti dari beberapa gaya tulisan yang mencerminkan kepribadian seseorang yang harus kamu tahu. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: