5 Gaya Tulisan Tangan yang Mencerminkan Kepribadian Seseorang, Simak Lengkapnya di Sini

5 Gaya Tulisan Tangan yang Mencerminkan Kepribadian Seseorang, Simak Lengkapnya di Sini

Gaya tulisan yang mencerminkan kepribadian seseorang-Pixabay.com-annazuc

-Mandiri

Jarak antar kata menandakan seseorang lebih menyukai ruang pribadi dan lebih mandiri.

-Santai

Orang yang sering menulis dengan gaya seperti ini cenderung santai dan tidak buru-buru.

b.Spasi Sempit

Gaya tulisan tangan dengan spasi sempit menunjukkan seseorang yang:

-Ramah

Jarak antar kata yang rapat menandakan seseorang senang bersosialisasi dan lebih bergantung pada hubungan sosial.

-Intens

Orang yang menulis dengan jarak antar kata yang berdekatan cenderung lebih antusias dan mungkin kurang sabar.

3.Kemiringan Tulisan

Kemiringan tulisan juga merupakan salah satu aspek gaya tulisan tangan yang mencerminkan kepribadian seseorang, diantaranya yaitu:

a.Miring ke Kanan

Gaya tulisan tangan yang miring ke kanan mencerminkan orang yang:

-Ramah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: