Atur Keuangan Agar Selalu Merasa Cukup dan Big No untuk Paylater

Atur Keuangan Agar Selalu Merasa Cukup dan Big No untuk Paylater

Potret orang yang hidup hemat sedang membut catatan bulanan.-freepik/@wirestock-

- Catatlah pemasukan dan pengeluaran

- Buat list yg jelas deskripsi kebutuhan belanja, makan dan kebutuhan lainnya

- Mulai mengurangi belanja atau jajan karena FOMO atau nafsu

2. Hindari Paylater untuk Belanja

Supaya kamu tidak memiliki beban cicilan hutang, hindari mengambil program kredit atau paylater, karena bisa kecanduan dan boros dengn selalu belanja terus

Carilah beberapa barang diskon di market place, misalnya di setiap tanggal kembar atau payday itu banyak diskon dari 20%-50%, jadi kamu bisa belanja lebih hemat dengan adanya diskon itu.

Tips:

- Terapinlah utuk membeli barang yang dibutuhkannya saja dan siapkan budget dari waktu yang lama

- Jika kamu tidak merasa terlalu butuh, maka jangan pernah sekali-kali untuk menggunakan paylater dan kartu kredit

BACA JUGA:Tips Membangun Stabilitas Keuangan yang Efektif Mulai dari Nol

BACA JUGA:Masih Atur Manual? Yuk Kelola Keuangan Kamu Dengan Digital Bank Mandiri

3. Cari Penghasilan Tambahan Lain

Cari penghasilan tambahan lain, karena dijaman sekarang banyak sekali kesempatannya, sehingga bbisa dikerjain sambil melakukan kerjaan utama

Tips:

- Kamu bisa mengikuti program affiliasi Shopee dan Tiktok, di mana kamu akan mendapatkan komisi  yang lumayan besar apalagi kalo semakin aktif membuat konten di sosial media, bisa mendapatkan penghasilan sekitar 300-800-an

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: