Selain 7 Bulanan, Banten Memiliki 8 Upacara Adat Setiap Tahapan Kehidupan dari Bayi Sampai Masa Dewasa

Selain 7 Bulanan, Banten Memiliki 8 Upacara Adat Setiap Tahapan Kehidupan dari Bayi Sampai Masa Dewasa

Turun Tanah, Upacara Adat Tradisi Masyarakat Banten-@viahariyanto_makeup-Instagram

Upacara ini dilaksanakan ketika seorang anak perempuan mengalami haid pertama kali. Upacara ini biasanya dilaksanakan dengan selamatan sederhana dan disajikan nasi kuning sebagai makanan khasnya. 

BACA JUGA:Membanggakan, Film Dokumenter ‘Lima Pare’ Karya Sineas Banten Masuk Nominasi Festival Film di Rusia

BACA JUGA:Menjadi Makanan Khas Banten, Ikan Bandeng Miliki Banyak Manfaat untuk Kesehatan

“Melalui upacara-upacara ini, rasa syukur, nilai-nilai kebersamaan, dan penghormatan terhadap tradisi nenek moyang tetap dijaga dan dilestarikan. Setiap upacara ini memiliki makna dan tujuan serta dihormati sebagai bagian penting dari kehidupan manusia,” dikutip dari Instagram @kebudayaanbanten.official. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: