Tips Glow Up Ala Wonyoung, Terlihat Cantik Bak Artis Korea

Tips Glow Up Ala Wonyoung, Terlihat Cantik Bak Artis Korea

Potret Wonyoung yang memiliki kulit glowing.-for_everyoung10-

Gunakan skincare sesuai dengan kebutuhan kulit wajah masing- masing, jangan lupa untuk mempelajari kandugan di dalam skincare sebelum menimpa serum dan moist (agar tidak iritasi).

BACA JUGA:Bahaya Begadang Bagi Kesehatan Kulit yang Tidak Membuat Glow Up, Sudah Tahu Belum?

5. Rutin Memakai Bodycare

Gunakanlah serangkaian bodycare agar kulitmu terlihat tampak lebih sehat dan lembut. Bodycare yang wajib kamu gunakan adalah seperti scrub, bodylotion, bodyserum, bodymask, dan sunblock. Jangan lupa perawatan dari dalam dengan cara rutin minum collagen atau vitamin kulit (Nature E).

6. Rutin Merawat Kuku

Membersihkan kuku 1x seminggu dengan cara melakukan menipedicure. Tidak perlu kesalon, kamu bisa merawat kukumu sendiri di rumah, sikat dan potonglah kukumu agar terlihat lebih rapi dan bersih. Kurangilah pemakaian aseton dan cat kuku agar kukumu tampak lebih kuat dan sehat.

7. Rutin Merawat Bibir

Tips merawat bibir ala Wonyoung adalah dengan cara rutin scrub bibir dan memakai lipserum. Cermatlah dalam memilih liptint dan lipcream, apabila memakai barang KW maka akan dapat menimbulkan permasalahan pada bibir, seperti bibir menggelap, mengelupas, dan bahkan bibir berdarah.

8. Rutin Memakai Parfum

Memakai parfum ketika sedang beraktifitas dapat mengurangi bau tidak sedap seperti bau ketiak dan bau keringat. 

Gunakanlah parfum di beberapa titik area Ef seperti leher, belakang cuping telinga, nadi, belahan dada, dan paha. 

Pilihlah wangi parfum sesuai dengan karaktermu, apabila kamu cewek kue gunakanlah parfum manis seperti vanila dan strawberry, tetapi apabilla kamu cewek bumi gunakanlah parfum netral seperti citrus, kayumanis dan peppermint.

9. Rajin Membersihkan Tempat Tidur

Bantal, selimut dan kasur yang kotor dapat memicu timbulnya jerawat di area pipi dan jidat. Kotoran dan bakteri yang menempel pada tepat tidur akan menyumbat pori-pori sehingga menimbulkan komedo dan jerawat di area kulit wajah, usahakan membersihkan tempat tidur sebanyak 3x dalam seminggu.

Itulah merupakan beberapa rutinitas yang kerap kali dilakukan oleh Wonyoung, sehingga akan membuat kulit kamu tampak lebih glowing, cerah dan bersinar.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: