Resep Bakso Ikan Khas Malingping, Lebak Banten: Super Seger dan Endul

Resep Bakso Ikan Khas Malingping, Lebak Banten: Super Seger dan Endul

Resep Bakso Ikan Malingping Khas Banten-Cerita Jingga-Tangkap layar Youtube

Kuah Bakso:

- 4 siung bawang putih

- 3 siung bawang merah

- 8 biji cabe merah Panjang

- Daun bawang, daun seledri

- Secukupnya garam, kaldu bubuk dan merica bubuk

- Bawang goreng (optional)

BACA JUGA:Cicipi Keunikan Banten: Yuk Coba Resep Bakso Ikan Malingping, Pecinta Kuliner Wajib Coba

BACA JUGA:Unik, Masjid di Walantaka Kota Serang Ini Miliki Nuansa Bangunan Tionghoa

Cara membuat:

1. Haluskan bawang putih, tambahkan merica bubuk, garam kemudian campurkan kedalam adonan ikan yang sudah di haluskan menggunakan blender .

2. Setelah selesai, tambahkan tepung tapioka secara perlahan lalu uleni sampai tercampur rata.

3. Panaskan air hingga mendidih lalu masukan adonan bakso yang sudah di uleni menjadi bentuk bulat-bulat masak hingga bakso mengambang.

4. Angkat, tiriskan.

5. Kuah bakso: haluskan bawang putih,bawang merah dan cabai merah panjang tambahkan sedikit garam.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: