Belajar Dari Syahrini, Begini Menghindari Resiko Hamil di Atas 40 Tahun

Belajar Dari Syahrini, Begini Menghindari Resiko Hamil di Atas 40 Tahun

Potret Syahrini yang sedang hamil diusianya yang ke 43 tahun--Instagram @princessyahrini

INFORADAR.ID - Syahrini baru-baru ini mengumumkan kehamilannya di usia 43 tahun. Pengumuman ini menjadi kabar gembira karena banyak yang penasaran dengan kabar kehamilan istri Reino Barack tersebut

Dalam unggahan media sosialnya, Syahrini mengungkap dirinya sedang hamil tujuh bulan setelah menunggu selama lima tahun.

Selain mendoakan yang terbaik, banyak netizen yang juga prihatin dengan kondisi Shahrini yang sedang hamil di atas 40 tahun.

BACA JUGA:Perjuangan Luar Biasa Syahrini untuk Hamil, Sempat Alami Keguguran 2 Kali

BACA JUGA:Alasan Reino Barack Nikahi Syahrini, Menikahinya Adalah Ijabah Doa Waktu Singkat

Banyak orang yang sering diberitahu bahwa hamil di atas usia 35 tahun dapat meningkatkan risiko berbagai komplikasi.

"Kehamilan di atas 35 tahun merupakan kehamilan resiko tinggi karena potensi komplikasi saat hamil di atas usia 35 relatif lebih tinggi dibanding usia di bawah 35 tahun," jelas Dokter Keven melalui akun TikTok pribadinya.

"Misalnya terjadinya preklamsi atau diabetes dalam kehamilan itu juga relatif terjadi bisa lebih tinggi di atas 35 tahun," lanjutnya.

Namun yang terpenting adalah selalu menjaga pola hidup sehat dan rutin mengunjungi dokter.

BACA JUGA:Alasan Reino Barack Nikahi Syahrini, Menikahinya Adalah Ijabah Doa Waktu Singkat

BACA JUGA:Doa Nagita di Malam Lailatul Qadar Datangkan Baby Lily, Bidadari Kecil dari Langit Untuk Raffi Ahmad

"Tapi tentunya resiko kehamilan di usia 40 tahun dapat diminimalisir dengan kontrol kehamilan secara rutin," tutur dr Keven.

Berikut Tips Hamil di Atas Usia 40 Tahun

Diperlukan Konsultasi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: