Rekomendasi Episode Running Man Terlucu Bikin Ngakak

Rekomendasi Episode Running Man Terlucu Bikin Ngakak

Episode Running Man terlucu--

Episode 473 - Tidak Boleh Tertawa

Episode ini menampilkan berbagai permainan yang dirancang khusus untuk membuat para member Running Man tertawa. 

Dari kostum yang lucu hingga situasi yang tidak masuk akal, episode ini penuh dengan tawa yang tak terduga.

Namun, para member hampir tidak bisa menahan tawa mereka melihat tingkah laku yang absurd.

Bahkan Jong Kook harus menangis untuk menahan tawanya saat Gwang Soo membuat situasi semakin konyol.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Film Keluarga untuk Ditonton Saat Lebaran

Episode 503: Jessi vs Yoo Jae Seok

Running Man kedatangan bintang tamu dari tiga genre musik yang berbeda - Jessi, BeWHY, Ahn Ji Young, Lee Jin Hyuk, dan Hyo Jung Oh My Girl. Tentu saja, tingkah laku Jessie adalah yang paling lucu.

Sikap Jessi yang jujur dan penuh semangat membuat episode Running Man kali ini semakin hidup. 

Selain itu, penyani Zoom ini menjadikan Yoo Jae Seok sebagai sasarannya.

Dalam salah satu tantangan paling menarik di episode Running Man kali ini, Jessi terus berbicara hingga Jae Seok menjadi sangat emosional dan hampir tidak bisa memahami permainan. 

Selain itu, Jessi juga sering membuat komentar lucu ketika pemain lain sedang berbicara.

Episode 541: Usir Sial

Pada episode 541, The Running Man hadir dengan tema "Lomba Mengusir Kesialan Tahun Baru dengan Hukuman yang Mengerikan".

Episode 541 sebenarnya tidak terlalu menakutkan, karena ini meruapakan tantangan yang sangat menyenangkan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: