Domisili Non Bandung Bisa Ikut Mudik Gratis Pemkot Bandung? Intip Syarat dan Daftarnya

Domisili Non Bandung Bisa Ikut Mudik Gratis Pemkot Bandung? Intip Syarat dan Daftarnya

Syarat Mudik Gratis Pemkot Bandung 2024--Dok Dishub Kota Bandung

Sedangkan pendaftaran pada hari libur mulai hanya setengah hari mulai pukul 08.00 hingga 12.00 WIB.

Syarat Pendaftaran

  • 1 tiket untuk 1 orang pendaftar
  • KTP Kota Bandung/pekerja yang berdomisili di Kota Bandung (menunjukan surat keterangan domisili/surat keterangan bekerja)
  • Foto copy KK
  • Nomor telepon/WhatsApp

Para pemudik yang telah terdaftar akan berangkat pada Sabtu 6 April 2024, pukul 14.00 WIB di Terminal Cicaheum.(*)

BACA JUGA:Jadwal Imsak dan Buka Puasa Daerah Banten Hari Ini: Selasa, 19 Maret 2024

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: