5 Lokasi Wisata Pangalengan Bandung Selatan yang Cantik Banget Bikin Betah

5 Lokasi Wisata Pangalengan Bandung Selatan yang Cantik Banget Bikin Betah

Pangalengan, Bandung, Indonesia--unsplash/ Aldri Suganda

INFORADAR.ID - Bandung Selatan memiliki banyak wisata berbau alam. Salah satunya berada di kawasan Pangalengan. Destinasi wisata Pangalengan adalah kawasan wajib yang harus Anda kunjungi saat ke Bandung.

Wisata Pangalengan memiliki banyak wisata alam yang tak kalah menarik untuk Anda kunjungi.

Agar lebih lengkap saat berkunjung ke wisata Pangalengan kami sarankan datang bersama orang terkasih, seperti keluarga, teman, atau pasangan.

Tak hanya kaya akan alamnya, Pangalengan juga memiliki nilai budaya dan sejarah yang tak boleh dilewatkan.

Maka dari itu jika Anda mampir ke Bandung Selatan Jawa Barat, ada baiknya untuk datang ke daerah Pangalengan dan bersantai sejenak di sana.

Berikut ini destinasi wisata Pangalengan terbaik dan terpopuler untuk dikunjungi.

BACA JUGA:Wisata Bandung, Serunya Labirin di Kebun Teh Sukawana

1. Kebun Teh Malabar

Perkebunan Teh Malabar di Pangalengan jadi destinasi wajib untuk dikunjungi.

Pesonan hamparan kebun teh hijau sepanjang 2.000 hektar di ketinggian 1.550 mdpl akan memukau siapapun yang berkunjung.

Anda sudah bisa membayangkannya bukan? hamparan hijau dengan dinginnya hawa akan langsung menyambut mata dan hati.

2. Situ Cileunca

Situ Cileunca adalah sebuah danau buatan yang terletak di Pangelengan, Bandung Selatan. Danau ini terletak di ketinggian 1.550 meter di atas permukaan laut dan mencakup area seluas 1.400 hektar.

Ada banyak aktivitas yang bisa Anda lakukan di sini mulai dari berperahu keliling danau, rafting, outbond, camping atau berfoto-foto.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: