Berlibur ke Bandung, Jangan Lupa Berburu Makanan Khas Bandung Terpopuler Ini

Berlibur ke Bandung, Jangan Lupa Berburu Makanan Khas Bandung Terpopuler Ini

ilustrasi--Canva/ Ika Rahma

INFORADAR.ID - Siapa yang menikmati wisata Bandung? Tak hanya wisata dan factory outlet yang terkenal, makanan khas Bandung juga tidak kalah populernya.

Dengan berbagai jajanan dan kudapan yang terjangkau dan lezat, makanan khas Bandung patut dicoba bagi kalian yang sedang berwisata ke Bandung.

Bahkan makanan khas Bandung ini hadir dalam berbagai rasa mulai dari manis, asin dan pedas.

Mulai dari jajanan pinggir jalan hingga hidangan mewah, pengunjung akan menemukan sesuatu yang sesuai dengan selera mereka di sini.

Berikut makanan khas Bandung yang wajib Anda coba.

BACA JUGA:5 Wisata Bandung Terpopuler

1. Mie Kocok

Hidangan pertama yang harus Anda coba adalah Mie Kocok. Mie Kocok adalah hidangan yang terinspirasi dari budaya Tionghoa dan Sunda. Ada pengaruh Tionghoa dalam penggunaan mie dan kuah kaldu Sunda. 

Dalam hidangan yang merepresentasikan perpaduan budaya di Bandung ini, rasa asin dari kuah kaldu dan tekstur mi yang kenyal menciptakan pengalaman bersantap yang unik.

2. Peuyeum

Pengunjung yang datang ke Bandung tentu saja akan diperkenalkan dengan oleh-oleh khas Bandung, yaitu peuyeum (tape singkong).

Makanan khas Bandung yang terbuat dari singkong yang diolah dengan ragi ini banyak dijajakan di pinggir jalan ketika Anda melakukan perjalanan dari dan ke Bandung.

Salah satu tempat terbaik untuk membeli peuyeum adalah di Jl. Si Madu di Jalan Cihampelas.

3. Lotek

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: