Jangan Lewatkan 4 Waktu Terpenting yang Harus Kamu Lakukan

Jangan Lewatkan 4 Waktu Terpenting yang Harus Kamu Lakukan

Ilustrasi waktu yang sangat berharga.-pixabay/@fancycrave1-

INFORADAR.ID – Ini dia waktu-waktu terpenting yang seharusnya jangan disepelekan dalam menjalani keseharian.

Dalam menjalani kehidupan, tentunya kita akan sangat bersangkutan dengan waktu, di mana waktu akan menjadi salah satu prioritas utama kita dalam melakukan setiap aktivitas.

Waktu bisa menjadi segalanya, karena hanya dengan waktulah kita akan bermain dan menjalani setiap proses dalam kehidupan kita.

Untuk itu, kamu harus menggunakan beberapa waktu berikut ini dengan sebaik mungkin, antara lain:

BACA JUGA:Cara Tenangkan Diri Saat Sudah Penat dari Pekerjaan

1. God Time

God time ini merupakan waktu di mana kita harus meluangkan waktu dengan Sang Maha Pencipta untuk berduaan bersama-Nya.

Dalam hal ini, kamu bisa mencurahkan segala isi hidup kamu dengan berkomunikasi bersama Tuhan kamu, baik ketika ibadah atau waktu-waktu tertentu.

Dalam curahan isi hati kamu, kamu bisa memohon ampun, meminta keinginan dan pengharapan dari Sang Maha Pemberi Rezeki.

2. Journaling Time

Journaling Time di sini, merupakan waktu di mana kamu bisa mengekspresikan ide dan pikiran kamu.

Suasana hati yang ingin kamu curahkan bisa dituliskan dalam lebaran-lembaran buku, sehingga kamu bisa lebih tenang.

Tidak hanya itu, dengan melakukan journaling ini juga, kamu bisa mengintropeksi diri  apa yang sudah dan akan kamu lakukan hari ini dan ke depannya.

BACA JUGA:Pelajar Wajib Tahu, Tanda-Tanda Kamu Lelah Mental, Begini Cara Mengatasinya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: