Tabel KUR BRI 2023, Simak Cara Mudah Pengajuan Pinjamannya

Tabel KUR BRI 2023, Simak Cara Mudah Pengajuan Pinjamannya

olistrasi simulasi angsuran kur bri 2023 - radargroup.id-radargroup.id-

INFORADAR.ID - KUR BRI 2023 merupakan salah satu program utama dari pemerintah. Bank BRI yang bertugas menyalurkan KUR.

 Program KUR BRI 2023 bertujuan untuk memperkuat kapasitas permodalan dunia usaha dalam rangka melaksanakan kebijakan yang bertujuan mendorong pengembangan disektor pemberdayaan UMKM.

 Kehadiran KUR BRI 2023 menjadi bermanfaat bagi komunitas UMKM yang sedang menjalankan usaha sendiri dan menghadapi kesulitan permodalan.

BACA JUGA:Tabel KUR BRI 2023, Kesempatan Mendapatkan Pinjaman 100 Juta

Dengan persyaratan yang sederhana dan suku bunga yang relatif rendah,  KUR BRI menjadi incaran para pelaku ekonomi. Di antara sekian banyak pilihan pinjaman. Salah satu yang paling populer di kalangan warga KUR BRI adalah pinjaman 50 juta sampai Rp100 juta.

 Pembayaran bulanannya cukup ringan, sehingga peminjam tidak akan terlalu kesulitan memenuhi pembayaran bulanannya.

 Nah bagi yang berminat bisa membaca detail pembayarannya dibawah ini.

 Rincian pembayaran pinjaman KUR BRI Rp 50 juta dan Rp 100 juta

Sesuai tabel pembayaran pinjaman KUR BRI besarnya Rp 50 juta:

12 bulan: 4.303.321

18 bulan: 2.911.587 

24 bulan: 2.216.031

36 bulan: 1.521.097 

Tabel KUR BRI untuk pinjaman Rp 100 juta dengan cicilan 12 bulan s/d 60 bulan:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: