Siapkan 4 Dokumen Ini Sebelum Ajukan KUR BRI 2023
Poster KUR BRI 2023--Instagram @kurmikro_offical
Silahkan datang ke kantor Bank BRI pada jam kerja (Senin s/d Jumat, pukul 08.00 WIB s/d 15.00 WIB), sesampainya di kantor Bank BRI, Anda akan diberikan nomor antrian oleh satuan pengamanan (Satpam) untuk berbicara dengan customer service.
BACA JUGA : Ingin Mudah Dapat Modal Usaha? Yuk Ikuti Panduan Lengkap KUR BRI 2023
Ketika nomor antrian tiba, bicaralah dengan customer service dan informasikan bahwa Anda ingin mengajukan pinjaman KUR Bank BRI. Anda kemudian akan dipandu melalui prosedur yang berlaku di Bank BRI.
Langkah ini bisa dilakukan oleh siapa saja, bahkan jika Anda masih kesulitan untuk mengajukan pinjaman KUR secara online melalui website kur.bri.co.id. Solusinya adalah dengan mendatangi langsung bank BRI terdekat dengan membawa dokumen-dokumen di atas.
Nah, itulah beberapa informasi mengenai dokumen-dokumen yang perlu disiapkan ketika anda ingin mengajukan pinjaman KUR BRI 2023.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: