Cair Rp75 Juta, Ini Tabel Angsuran KUR BRI 2023 Terbaru, Simak Persyaratannya

Cair Rp75 Juta, Ini Tabel Angsuran KUR BRI 2023 Terbaru, Simak Persyaratannya

Bank BRI--instagram/ @bankbri_id

INFORADAR.ID - Di bawah ini adalah semua informasi mengenai tabel angsuran KUR BRI 2023 terbaru. Silakan cek dengan seksama!

Di bawah ini adalah ulasan mengenai tabel angsuran KUR BRI 2023 terbaru yang dilansir dari keterangan resmi bri.co.id.

Diketahui bahwa tabel angsuran KUR BRI 2023 terbagi menjadi tiga jenis, yaitu KUR BRI 2023 Mikro, KUR BRI 2023 Kecil dan KUR BRI 2023 TKI yang masing-masing memiliki syarat dan limit pembiayaan yang berbeda.

Banyak orang yang ingin mengembangkan bisnisnya menjadi lebih baik dan meraih kesuksesan yang lebih besar. Namun, salah satu yang menjadi kendala adalah pembiayaan usaha.

Banyak orang yang mencari alternatif untuk mendapatkan pinjaman dari bank. Salah satu solusi pinjaman yang diberikan melalui PT bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) adalah Kredit Usaha Rakyat (KUR).

Namun, perlu dipahami bahwa pinjaman KUR BRI 2023 bersifat tanpa jaminan dan limit KUR BRI sampai dengan Rp 50 juta. Di sisi lain, jika melebihi hal tersebut, seperti pada kasus KUR BRI 2023 75 juta, diperlukan agunan dan jaminan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

BACA JUGA : Cara Mengajukan Pinjaman Tanpa Agunan Hingga Rp50 Juta di KUR BRI 2023, Pahami 6 Langkah Kuncinya

Setelah pemaparan jumlah nominal yang akan dipinjam, maka bunga KUR BRI 2023 atau jumlah angsuran KUR BRI 2023 dapat bervariasi tergantung dari plafon kredit dan jangka waktu yang dipilih untuk mengangsur.

Apa saja persyaratan untuk mengajukan pinjaman KUR BRI 2023 sebesar Rp 75 juta?

- Fotokopi Kartu Tanda Penduduk (KTP)

- Fotokopi kartu keluarga (KK)

- Fotokopi surat nikah/cerai (jika sudah menikah)

- Surat izin usaha atau NIB yang masih berlaku

- Agunan dapat berupa sertifikat rumah, akta tanah, atau BPKB kendaraan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: