Pria Wajib Coba 5 Fashion Item Gaya Vintage Ini, Dijamin Keren
KEREN : Gaya vintage akan semakin memberikan tampilan terbaik untuk aktivitas sehari-hari kamu.- ig@drybones_tokyo, @cahayasecondstore, [email protected]
Dianggap pria yang paling hits pada era 90-an, karena dengan menggunakan kemeja flannel untuk gaya vintage membuat tampilan terlihat nampak rapi.
3. Celana Cutbray
Dengan memiliki desain dan motif yang khas banget, celana ini sangat populer pada era 90-an di Amerika. Banyak pria yang memakai celana ini untuk kebutuhan sehari-harinya.
Celana yang satu ini identik dengan desain yang berbentuk melebar dari lutut hingga bawah, sehingga memiliki keunikan sendiri dari celana ini.
Menggunakan celana cutbray ini sangat cocok untuk di padukan dengan kemeja flannel, dan nampak terlihat lebih keren. Apalagi untuk gaya vintage, bakal terlihat sangat keren dan unik.
4. Suspender
Bahas gaya vintage, tak lengkap rasanya jika enggak membahas suspender. Mempunyai ciri khas yang sangat berbeda dengan item vintage lainnya.
Suspender bisa menjadi pilihan baju untuk gaya vintage favorit kamu, karena ketika mengenkan suspender, kamu akan terlihat sangat rapi dan formal.
Sehingga menjadikan suspender sebagai aksesoris pelengkap pada gaya vintage sehari-hari kamu.
5. Chekered Vest
Satu lagi, fashion ini wajib kamu miliki untuk melengkapu gaya vintage sehari-hari kamu, item vintage ini sudah menjadikan sebagai pelengkap untuk gaya vintage.
Mempunyai ciri khas dengab kotak-kotak, kamu bisa memadukan Chekered Vest ini dengan kemeja flannel yang sedikit formal.
Jadi, itulah lima item yang wajib kamu miliki untuk melengkapi gaya vintage sehari-hari kamu, agar terlihat lebih keren dan menarik.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: