Kabar Gembira, Dua Induk Badak Jawa Melahirkan di TNUK, Bupati Pandeglang Beri Selamat

Kabar Gembira, Dua Induk Badak Jawa Melahirkan di TNUK, Bupati Pandeglang Beri Selamat

Induk Badak Jawa bersama anaknya terpantau kamera trap di Balai Taman Nasional Ujung Kulon, Kabupaten Pandeglang, Provinsi Banten.-Laman Kementerian LHK ----

Oleh karenanya monitoring Badak Jawa

rutin dilaksanakan dalam rangka upaya mendapatkan data time series salah satu spesies kunci yang dimiliki Taman Nasional Ujung Kulon. Selain owa Jawa (Hylobates moloch) dan banteng Jawa (Bos javanicus). 

"Terima kasih kepada Tim Monitoring Badak Jawa Balai TNUK yang telah berupaya memberikan yang terbaik dalam memonitor keberadaan badak Jawa di Taman Nasional Ujung Kulon. Serta peran semua pihak yang turut membantu dalam menjaga dan melestarikan," katanya.

Bupati Pandeglang Irna Narulita mengucapkan, syukur alhamdulilah atas kelahiran dua induk Badak Jawa di Taman Nasional Ujung Kulon.

"Alhamdulillah, selamat atas

kelahiran Menur dan Ratu, dan selamat

datang untuk "LordZac". Terima

kasih untuk Kementerian LHK dan Balai Taman Nasional Ujung Kulon, salam lestari," katanya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: